Mobil tersebut juga dilengkapi dokumen penunjang, di antaranya, tiga lembar asli kuitansi PT. Astra International Tbk. – Toyota Sales Operation untuk pembayaran mobil Corolla Cross 1.8 Hybrid A/T dengan nomor S. Pes: 2150006500.
Kemudian, satu buah asli Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) nomor 20227219.C, nomor registrasi B 207 DSW atas nama Daning Saraswati merk Toyota tipe Corolla Cross tahun pembuatan 2020 nomor rangka MR2KZAAG8L0004553 nomor mesin 2ZRY652515.
Serta, satu buah asli Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) nomor Q-02753380 atas nama Daning Saraswati, nomor registrasi B 207 DSW merk Toyota tipe Corolla Cross tahun pembuatan 2020 nomor rangka MR2KZAAG8L0004553 nomor mesin 2ZRY652515.