Untuk penggunaan jasa pengantaran makan dengan robot, pengguna bisa mengunduh aplikasi pengiriman makanan Starship dari perusahaan dengan nama yang sama untuk menggunakan layanan tersebut.
Nantinya, setelah memesan makanan, salah satu dari sekitar 20-30 robot yang melayani sebuah area, akan mengantar makanan yang kamu pesan.
Kendati mungkin robot tersebut cukup berguna untuk mengantar barang kemasan dan makanan cepat saji, layanan tersebut meski perlu meyakini restoran dan katering yang belum menerapkan biaya layanan pengiriman berbasis aplikasi.
Namun, yang pasti robot-robot tersebut akan meningkat seiring berjalannya waktu, baik dari segi teknologi, kecepatan, hingga keamanan dalam pengiriman.
(DES)