1. King Boba
Minuman boba menjadi salah satu minuman yang sangat digemari masyarakat. Campuran bola-bola tapioka dan kombinasi racikan milk tea memberikan kesegaran setiap yang meminumnya.
Terdapat beberapa paket franchise King Boba yang dibanderol mulai harga Rp 8.700.000 – Rp 11.600.000.
2. Kamsia Boba
Selain King Boba, ada juga brand lainnya yaitu Kamsia Boba. Jika kamu tertarik berbisnis minuman khas asal Korea ini, bisa dimulai dengan modal sekitar Rp 9.800.000.
3. Royal Tea Roci
Saat ini ada juga minuman teh boba yang dikenal dengan brand Royal Tea Roci. Modal yang diperlukan untuk merintis bisnis ini adalah Rp 15.000.000. Tapi jagan khawatir, modal ini bisa kembali dalam waktu 5 bulan, bahkan lebih cepat.
4. Minuman Teh Poci
Teh menjadi salah satu bahan dasar minuman yang disukai banyak orang. Nah, salah satu perusahaan teh yang sudah terkenal di Indonesia juga menyediakan bisnis waralaba yaitu Teh Poci untuk menjual minuman es teh.