Sebagai informasi, Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini memastikan bantuan sosial (bansos) tepat sasaran dengan terus memperbaiki Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) setiap bulannya. Serta memanfaatkan fitur usul sanggah dalam aplikasi cek bansos di play store, website https://cekbansos.kemensos.go.id dan command center kemensos di hotline 021 171.
(IND)