sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Otorita IKN Tawarkan Proyek Energi Hijau-Ekowisata ke Islamic Development Bank

Economics editor Iqbal Dwi Purnama
25/10/2023 09:57 WIB
Otorita IKN dan Islamic Development Bank bertemu membahas peluang kerja sama terkait proyek-proyek investasi energi terbarukan hingga ekowisata.
Otorita IKN Tawarkan Proyek Energi Hijau-Ekowisata ke Islamic Development Bank. Foto: Dok Otorita IKN
Otorita IKN Tawarkan Proyek Energi Hijau-Ekowisata ke Islamic Development Bank. Foto: Dok Otorita IKN

“Jeddah yang merupakan bagian dari Provinsi Mekkah dan Kerajaan Arab Saudi, merupakan tempat lahirnya Agama Islam. Indonesia sebagai negara mayoritas muslim terbesar di dunia memiliki kedekatan khusus dengan Arab Saudi dan tentunya dengan IsDB yang bermarkas di Jeddah," kata Agung.

"Kami berharap akan lebih banyak kerja sama dan investasi dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara yang datang dari negara-negara anggota Organisasi Kerja sama Islam lainnya melalui IsDB,” sambung dia.

Mohammed mengungkapkan, di Indonesia sendiri IsDB telah bekerja sama dengan Special Mission Vehicle (SMV) Kementerian Keuangan RI, PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) dengan skema KPBU. 

Sementara itu, Otorita IKN dan PT SMI memiliki perjanjian fasilitas Pendukung Penerapan Skema Pendanaan (PPSP) untuk percepatan pembangunan IKN.

“Kami terbuka pada potensi kerja sama dengan sektor swasta untuk pembiayaan infrastruktur melalui skema KPBU dalam pengembangan Ibu Kota Nusantara,” tutur Mohammed Alsayed.

(RNA)

Halaman : 1 2 Lihat Semua
Berita Rekomendasi

Berita Terkait
Advertisement
Advertisement