Kemudian, jumlah warga yang menjalani rawat inap hingga saat ini mencapai 23 orang. Adapun 25 orang sudah dipulangkan ke rumah karena dinyatakan sembuh. Meski begitu, masih dalam tahap pemulihan.
Baca Juga:
"25 sudah pulang, tapi dalam masa recovery. Pun, kami akan backup semua untuk kebutuhan biaya pengobatannya," ucap dia.
(SLF)