"Jadi kalau hanya jualan dan hanya transaksi mungkin orang akan lebih pilih online saja, tetapi experience itu menjadi hal yang sangat dibutuhkan oleh konsumen," kata Anton.
"Khususnya untuk konsumen generasi milenial dan generasi selanjutnya, saya pikir itu sangat penting, makanya itu akan berjalan saling melengkapi, kalau dalam pengembangan sektor retail itu istilahnya omnichannel," pungkasnya.
(DES)