Dia pun meminta agar pemerintah daerah kembali melakukan evaluasi terhadap upaya pencegahan. Seperti kedisiplinan protokol kesehatan dan pengendalian mobilitas.
Selain itu juga harus dilakukan upaya penanganan dini kontak erat. Hal ini untuk segera memutus alur penularan, melindungi kelompok rentan dan mencegah pengetatan aktivitas masyarakat yang lebih ketat.
(SANDY)