Setelah beberapa waktu berlalu, di tahun 2007 Wenny Ariani melanjutkan kariernya di stasiun televisi swasta lain sebagai Senior Account Executive.
Problematika Wenny dan Rezky
Problematika Wenny Ariani dan Rezky Aditya berawal ketika Wenny melayangkan gugatan ke Pengadilan Negeri Tangerang kepada Rezky untuk mengakui dan bertanggung jawab terhadap anaknya. Namun, gugatan tersebut ditolak oleh pihak pengadilan.
Wenny lalu mengajukan banding ke Pengadilan Tinggi Banten dan disetujui. Dalam bandingnya tersebut, Wenny Ariani memberikan alasan untuk Rezky Aditya melakukan tes DNA, memberikan pengakuan dan bertanggung jawab terhadap anaknya tersebut.
Itulah kekayaan Wenny Ariani dan kariernya yang cukup mentereng di dunia broadcasting.