Sementara itu, kekhawatiran terhadap pasokan jangka panjang masih membayangi pasar, seiring pengetatan pengawasan eksploitasi hutan di Indonesia sebagai produsen utama.
Ke depan, Malaysian Palm Oil Council (MPOC) memperkirakan harga minyak sawit bergerak di kisaran 4.000-4.300 ringgit per ton pada Februari. (Aldo Fernando)