Tiga saham yang menempati posisi top gainers yaitu PT Royalindo Investa Wijaya Tbk (INDO) naik 24,79 persen ke Rp302, PT Suryamas Dutamakmur Tbk (SMDM) naik 24,75 persen ke Rp1.260 dan PT Geoprima Solusi Tbk (GPSO) naik 24,59 persen ke Rp760.
Jajaran top losers adalah PT Informasi Teknologi Indonesia Tbk (JATI) turun 8,72 persen ke Rp157, PT Anugerah Spareparts Sejahtera Tbk (AEGS) turun 8,64 persen ke Rp74 dan PT Cisarua Mountain Dairy Tbk turun 5,22 persen ke Rp5.900.
(DESI ANGRIANI)