sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Jelang RDG BI, IHSG Pekan Ini Berpotensi Variatif Cenderung Menguat ke 8.500

Market news editor Anggie Ariesta
17/11/2025 09:00 WIB
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi bergerak bervariatif namun cenderung menguat ke 8.500 pada perdagangan pekan ini, 17–21 November 2025.
Jelang RDG BI, IHSG Pekan Ini Berpotensi Variatif Cenderung Menguat ke 8.500. (Foto iNews Media Group)
Jelang RDG BI, IHSG Pekan Ini Berpotensi Variatif Cenderung Menguat ke 8.500. (Foto iNews Media Group)

Beberapa sentimen global memengaruhi volatilitas IHSG, antara lain koreksi saham teknologi/AI di Wall Street karena valuasi yang terlalu tinggi, meredanya kekhawatiran government shutdown di AS, serta komentar hawkish The Fed yang menahan ekspektasi pemangkasan suku bunga.

IPOT merekomendasikan strategi investasi yang berfokus pada saham-saham sensitif suku bunga, aksi korporasi, serta instrumen obligasi. Berikut rekomendasinya:

- BRPT Current Price: Rp3.780
Target Price: Rp4.250 (+12,4 persen)
Stop Loss: < Rp3.610 (-4,5 persen)
Asing mengoleksi BRPT Rp56,4 miliar dalam sepekan.

- CPIN Current Price: Rp1.005
Target Price: Rp1.100 (+9,5 persen)
Stop Loss: < Rp970 (-3,5 persen)
Didukung sentimen investasi Rp20 triliun Danantara di sektor peternakan.

- INET (Buy on Pullback) Entry: Rp494–Rp500
Target Price: Rp535 (+8,3 persen)
Stop Loss: < Rp478 (-3,2 persen)
Menarik karena kelanjutan proses akuisisi dengan PADA.

- Obligasi FR0100.

(Dhera Arizona)

Halaman : 1 2 3 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement