Di segmen mineral bauksit, manajemen menjelaskan bahwa PT Laman Mining memiliki cadangan sekitar 30 juta ton, dan jumlah tersebut berpotensi meningkat hingga 50 juta ton jika BUMI mendapatkan persetujuan untuk perluasan area tambang. (Aldo Fernando)
Disclaimer: Keputusan pembelian/penjualan saham sepenuhnya ada di tangan investor.