Namun masih harus dilihat apakah Mamdani—yang hampir tidak dikenal setahun yang lalu—dapat mewujudkan agenda ambisiusnya, yang mencakup pembekuan harga sewa properti, layanan penitipan anak universal, dan bus umum gratis.
Upacara pelantikan yang lebih besar dijadwalkan pada Siang hari waktu setempat. Acara ini akan dihadiri sekutu sayap kiri Mamdani, termasuk Senator Bernie Sanders dan Anggota Kongres Alexandria Ocasio-Cortez. (Wahyu Dwi Anggoro)