Ke-12 jenis spesialis itu meliputi Dokter Spesialis Penyakit Dalam, Dokter Spesialis Paru, Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah, Dokter Spesialis Saraf, Dokter Spesialis Bedah Ortopedi, Dokter Spesialis Bedah Umum, Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa atau Psikiater, Dokter Spesialis Rehab Medik, Dokter Spesialis Anastesi, Dokter Spesialis Emergensi Medis, Dokter Spesialis Penerbangan, dan Dokter Spesialis Mikrobiologi Klinik.
"Dokter Spesialis Mikrobiologi Klinik ini yang kami akan minta tolong untuk mengendalikan pencegahan dan pengendalian infeksi selama di Arab Saudi, khususnya selama proses haji berlangsung," pungkas Budi.
(IND)