Seluruh hewan ternak tersebut dalam kondisi fisik sehat, tidak cacat, hingga cukup umur untuk layak disembelih.
"Kami juga sudah sosialisasikan tata cara penyembelihan hewan kurban kepada pengurus masjid dan panitia kurban. Insyallah semua berjalan sesuai syariat Islam," tutupnya.
(IND)