"Kuba akan segera jatuh," kata Trump awal pekan ini.
Venezuela, yang dulunya merupakan pemasok minyak utama Kuba, tidak lagi melakukan pengiriman sejak Maduro jatuh.
Reuters melaporkan pekan lalu bahwa Meksiko - pemasok utama Kuba setelah Venezuela, menghentikan pengiriman pada Desember.
Trump telah menggunakan ancaman tarif sebagai alat kebijakan luar negeri sepanjang masa jabatan keduanya. (Wahyu Dwi Anggoro)