sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Rapor IHSG September dalam 10 Tahun Terakhir, Bagaimana Proyeksinya di 2023?

Market news editor Dinar Fitra Maghiszha
04/09/2023 06:55 WIB
Apabila dihitung rata-rata 10 tahun terakhir hingga Jumat (1/9) atau 10 years to date, maka IHSG September masih mengalami koreksi 1,16 persen.
Rapor IHSG September dalam 10 Tahun Terakhir, Bagaimana Proyeksinya di 2023? (FOTO:MNC Media)
Rapor IHSG September dalam 10 Tahun Terakhir, Bagaimana Proyeksinya di 2023? (FOTO:MNC Media)

Tekanan terbesar (secara bulanan) terjadi pada September 2020 dan 2015. Saat itu IHSG masing-masing turun 7,03 persen, dan 6,34 persen. Sedangkan peningkatan terbanyak terjadi pada September 2013 dan 2021, masing-masing sebesar 2,89 persen dan 2,22 persen.

Apabila dihitung rata-rata 10 tahun terakhir hingga Jumat (1/9) atau 10 years to date, maka IHSG September masih mengalami koreksi 1,16 persen.

Bagaimana Peluang IHSG September 2023?

Jika dalam 10 tahun terakhir indeks komposit secara umum memerah, tetapi setidaknya dalam tiga bulan terakhir IHSG mengalami kenaikan beruntun (periode Juni-Agustus 2023).

Sementara jika ditarik sepanjang tahun atau year to date (Ytd) per Jumat (1/9), IHSG masih tumbuh 1,85 persen di level 6.977.

Financial Expert Ajaib Sekuritas, Ratih Mustikoningsih justru mewaspadai adanya tekanan jual dari pelaku pasar setelah penguatan indeks dalam 3 bulan terakir.

Halaman : 1 2 3 4
Advertisement
Advertisement