Baik AS dan Denmark merupakan anggota dan pendiri NATO.
Wacana pengambilihan Greenland kembali mengemuka setelah Trump melancarkan operasi militer untuk menggulingkan Presiden Venezuela Nicolas Maduro. Trump mengklaim AS kini mengendalikan Venezuela.
“Kami tidak akan menerima situasi di mana kami dan Greenland terancam seperti ini,” kata Frederiksen. (Wahyu Dwi Anggoro)