sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Jaga Momentum Pemulihan, Pemerintah Gelontorkan Stimulus Rp10,8 Triliun di Kuartal III

Economics editor Anggie Ariesta
05/08/2025 20:04 WIB
Pemerintah menyiapkan paket stimulus sebesar Rp10,8 triliun untuk menjaga momentum pertumbuhan ekonomi pada kuartal III-2025.
Jaga Momentum Pemulihan, Pemerintah Gelontorkan Stimulus Rp10,8 Triliun di Kuartal III (Foto: iNews Media Group)
Jaga Momentum Pemulihan, Pemerintah Gelontorkan Stimulus Rp10,8 Triliun di Kuartal III (Foto: iNews Media Group)

Pemerintah juga sedang menyiapkan stimulus tambahan untuk liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) akan terus didorong dengan target Rp287,8 triliun di semester kedua.

Selain itu, PPN Ditanggung Pemerintah (DTP) untuk pembelian rumah komersial senilai hingga Rp2 miliar akan diteruskan hingga akhir tahun. Program ini diperkirakan akan dinikmati oleh 32.000 unit rumah.

"Ini akan dilakukan juga nanti semoga bisa diumumkan lebih cepat sehingga masyarakat bisa melakukan planning untuk perjalanan pada akhir tahun," kata Sri Mulyani.

(DESI ANGRIANI)

Halaman : 1 2 3 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement