sosmed sosmed sosmed sosmed
get app
Advertisement

Mengintip Prospek Saham Batu Bara, Era Dividen Gemuk Berakhir?

Market news editor TIM RISET IDX CHANNEL
26/11/2025 07:17 WIB
Harga batu bara diperkirakan masih berada di bawah tekanan dalam beberapa waktu ke depan, seiring lemahnya permintaan dari China hingga tingginya stok domestik.
Mengintip Prospek Saham Batu Bara, Era Dividen Gemuk Berakhir? (Foto: Freepik)
Mengintip Prospek Saham Batu Bara, Era Dividen Gemuk Berakhir? (Foto: Freepik)

Sementara, rekomendasi hold berarti saham diperkirakan memberikan imbal hasil yang relatif datar hingga positif ringan dalam 12 bulan ke depan, yaitu antara 0 persen hingga sekitar 10 persen. Maksudnya, investor dapat mempertahankan kepemilikan, tetapi prospeknya belum cukup kuat untuk disarankan menambah posisi.

Selain itu, valuasi sektor saat ini disebut sudah berada di atas rata-rata price to earnings (rasio P/E) dalam lima tahun terakhir.

Meski demikian, CGSI mencatat adanya potensi katalis positif, antara lain gangguan pasokan di China dan pemangkasan produksi yang lebih agresif di negara eksportir utama, termasuk Indonesia. Harga batu bara yang bergerak lebih tinggi dari perkiraan juga dapat menjadi penopang tambahan bagi sektor ini. (Aldo Fernando)

Disclaimer: Keputusan pembelian/penjualan saham sepenuhnya ada di tangan investor.

Halaman : 1 2 3 4 5 Lihat Semua
Advertisement
Advertisement