IDXChannel - Isu terkait gangguan ginjal akut pada anak di Indonesia terus mendapatkan sorotan karena diduga, akibat obat sirup. Banyak obat sirup yang terdaftar di Badan POM Indonesia, namun belum diketahui yang mana saja teridentifikasi mengandung kandungan berbahaya.
Dari informasi yang beredar terdapat 15 obat sirup yang diduga mengandung bahan berbahaya, bernama Etilen Glikol (EG). Berikut rincian nama obat yang diduga mengandung bahan berbahaya, antara lain;
1. Psidii Sirup diidentifikasi bahan berhaya Prophylene glycol produsen Ferron Par Pharmaceutical.
2. Paracetamol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether dan Diethylene Glycol produsen Afi Farma.
3. Cetirizine sirup, identifikasi bahan bahaya Ethelene glycol butly ether dan Prophylene Glycol produsen Sampharindo Perdana.