Menurut laporan keuangan paruh pertama tahun ini, HRTA memiliki ekuitas atau modal bersih hingga semester I/2022 mencapai Rp1,59 triliun, alias naik 5,79% dari akhir 2021 di angka Rp1,51 triliun.
Sandra menambahkan transaksi ini akan mendukung pengembangan bisnis perseroan. "Dengan transaksi ini, perseroan akan memiliki tanah dan bangunan di lokasi yang strategis, dan sangat mendukung ekspansi perseroan dalam pengembangan bisnis," pungkasnya.
(DES)