Adapun Saham BEBS menjadi salah satu top losers pada 2023 dengan anjlok 93,24 persen ke Rp 50 per saham. Saham BEBS tertidur di level tersebut sejak 23 Juni 2023.
Penurunan saham BEBS semakin tajam semenjak aturan anyar ARB 15 persen sejak awal Juni lalu. Sebagai informasi, Bursa Efek Indonesia (BEI) menggembok saham BEBS pada 18 Januari 2023 dalam rangka menjaga perdagangan efek yang teratur.
(DES)