"Untuk kemandirian, kita juga membangun ekosistem, untuk melihat jangkauan pasarnya, sehingga kita tidak hanya bertahan di pasar dalam negeri. tetapi juga pasar seperti pengembangan daripada baju muslim, kita dorong juga ke pasar Timur Tengah, ini yang menjadi kunci tren dari industri TPT alas kaki," kata Ignatius.
Bersama Kementerian Perdagangan dan Kementerian Keuangan, Kemenperin juga mendalami apa yang sudah diterapkan, seperti anti dumping sebagai solusi jangka panjang juga untuk menyiapkan industri TPT di dalam negeri.
(SLF)